Ferdinand (2017)

SINOPSI:Film Ferdinand berseting di Spanyol, tempat asal dari adu banteng atau disebut dengan Matador menceritakan tentang seekor banteng raksasa bernama Ferdinand (John Cena) dengan hati yang besar. Ia lebih suka mencium bunga dan berlatih tanpa kekerasan daripada mengejar kain merah yang dipegang...

Berangkat! (2017)

SINOPSI:Bercerita tentang Jano (Tarra Budiman) seorang mahasiswa Teknik Kimia yang menghabiskan waktu luangnya sebagai pekerja part timer di toko musik Aksara. Sejak kecil jano sering kali menghadapi kendala dalam bersosialisasi, itulah sebabnya hingga beranjak usia 22 tahun Jano masih sering di bully,...