
Sinopsi:menikahi pacarnya, MILA (Pamela Bowie) adik kelasnya waktu SMA. Hubungan mereka layaknya pasangan lain yang dimulai dari cinta monyet, pedekate, jadian hingga ke jenjang yang lebih serius yaitu pernikahan. Dalam rangka melamar Mila, Kelvin punya ide cemerlang untuk merekam perjalanan cinta mereka...